Belajar Scratch – Membuat Animasi Ikan Berenang sebagai permulaan untuk membuat Game Mancing Ikan

Jumpa lagi dalam seri belajar Scratch. Tadinya mau langsung posting tentang membuat game mancing ikan dengan scratch, tetapi karena itu cukup panjang stepnya maka saya coba untuk buat tutorial tentang pembuatn animasi Ikan berenang. Dengan Scratch membuat animasi ini jadi lebih mudah dan saya yakin kita bisa.

Kalau tidak percaya coba ikuti tutorial yang ada […]

Scratch – Solusi Belajar Pemrograman untuk pemula dan anak-anak

Saya pernah merasakan sulitnya belajar programming. Sudah beli buku tapi hasilnya masih kurang oke. Tapi karena minat saya besar akhirnya saya tanya-tanya teman untuk mengajarkan, hasilnya juga sama masih belum memuaskan. Sampai pada akhirnya ada lowongan programmer di salah satu vendor software dikantor. Akhirnya saya coba nekat melamar dan Alhamdulilllah diterima. Disinilah kemampuan programming saya […]